Header Ads

  • Breaking News

    Laporan Tahunan 2015 - Inovasi Teknologi Pengelolaan Lahan Sawah dan Lahan Kering Berkelanjutan [PDF]

    ISBN
    9786026916211
    Penulis
    Sutono, I Gusti Putu Wigena, Jati Purwani, Joko Purnomo.
    Penerbit
    Balai Penelitian Tanah
    Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian. Kementerian Pertanian RI
    Halaman
    137
    Berkas
    PDF

    Balai Penelitian Tanah (Balittanah) pada tahun anggaran 2015, telah melaksanakan penelitian, diseminasi hasil penelitian, dan manajemen perkantoran dengan alokasi anggaran dari DIPA 2015 sebesar Rp28.130.088.000,- dengan reaslisasi sebesar Rp.27.511.226.000,- atau 97.80%.

    Secara keseluruhan program penelitian, diseminasi hasil penelitian, dan manajemen perkantoran pada tahun anggaran 2015 sudah berhasil melaksanakan sesuai dengan Penetapan Kinerja Tahunan (PKT) 2015. Terdapat beberapa hasil kegiatan yang output nya melebihi capaian yang ditargetkan. Laporan tahunan ini secara ringkas menyampaikan keragaan hasil-hasil penelitian, diseminasi, dan manajemen perkantoran Balittanah pada tahun 2015. Hasil penelitian disajikan berdasarkan tipologi lahan, yaitu lahan sawah, lahan kering, teknologi formulasi pupuk, pembenah tanah, test kit,  diseminasi hasil penelitian tanah, dan manajemen perkantoran.

     

    Unduh Artikel PDF Inovasi Teknologi Pengelolaan Lahan Sawah dan Lahan Kering Berkelanjutan.

    GOOGLE DRIVE ORIGIN SOURCE

     

    • File PDF di atas adalah pratinjau dari file aslinya, dukung penulisnya dengan membeli buku tersebut jika tersedia di toko buku terdekat di kotamu.
    • File PDF di Google Drive merupakan backup file, download file dari source asli / origin source terlebih dahulu.

     

     

    Post Top Ad

    Post Bottom Ad

    ad728